Beragam Kuliner Chinese Food Populer
Berbicara dunia kuliner memang tidak ada habisnya. Selalu ada saja kuliner-kuliner yang tentunya tidak semua orang pernah mencobanya dengan berbagai alasan. Ada yang mungkin tidak pernah mencoba kuliner tertentu karena mungkin saja ketersediaan kuliner tersebut sulit untuk dicari. Tapi mungkin saja ada yang enggan mencoba yang belum pernah mereka coba. Karena rasa tidak tahu dan tidak ingin mengambil resiko.
Di Indonesia sendiri sangat banyak kuliner kuliner yang tersedia dan dapat dinikmati selain Kuliner Nusantara sendiri. Dan yang dimaksud adalah kuliner chinese food. Kuliner Masakan china sendiri sudah sangat terkenal di seluruh belahan dunia. Itu sebabnya anda bisa dengan mudah menemukan berbagai negara di dunia memiliki kota Pecinan yang menyediakan berbagai macam kuliner chinese food untuk dinikmati.
Nah Apa saja sih kuliner chinese food yang dapat Anda coba akan kami bagikan dan ulas disini. Bagi anda para pecinta bakmie, bihun maupun kwetiau sebenarnya makanan itu berasal dari Cina dan telah berkembang ke seluruh dunia menjadi masakan yang khas lainnya. Namun selain itu juga ada banyak masakan chinese food yang bisa Anda coba. Meski tidak semuanya halal Anda bisa mencoba bertanya kepada restoran atau warung makan yang menyajikan tentang minyak yang mereka gunakan atau langsung bertanya tentang kehalalannya.
Dan berikut akan kami ulas beberapa masakan chinese food yang populer dan coba serta temukan diberbagai tempat.
-
Bakpao
bakpao adalah sebuah makanan yang dibentuk menyerupai Roti. Pada dasarnya bakpao ini dengan daging babi orisinalitasnya. Namun setelah populer dan masuk Indonesia bakpao ini menjadi terdapat berbagai varian yang dapat di dalamnya seperti daging ayam, kacang hitam, kacang merah, coklat, keju maupun selai dan lain sebaginya.
Bakpao dibuat menggunakan tepung terigu yang proses pembuatannya cukup intens untuk membuat agar batangnya bisa mengembang dan mereka dengan rasa yang enak. Di zaman dewasa ini Tentunya tidak akan sulit mencari makanan ini.
-
Bebek Peking
seperti namanya bebek peking tentunya merupakan masakan khas daging bebek yang dipanggang dengan berbagai di dalamnya. Bagi anda para pecinta daging bebek tentunya sudah tidak asing lagi dengan masakan ini bukan?
Yang membuat bebek peking ini terkenal adalah karena bumbunya yang sangat perasa dan jadinya yang tersaji dengan baik. Proses membuatnya biasanya daging bebek ini dibakar terlebih dahulu setelah itu baru diberikan berbagai macam bumbu dari asam manis hingga asin. Disajikan dengan beberapa sayuran dan bumbu cabe Anda bisa menikmati daging di berbagai restoran dan warung makanan chinese food
-
Fuyunghai
adalah sebuah masakan yang terdiri dari berbagai macam bahan makanan di dalamnya. Utamanya Fuyunghai dimasak menggunakan telur dan biasa terlihat seperti telur dadar. Namun makanan ini dicampur dengan berbagai bahan lain seperti wortel yang memberikan rasa manis dan potongan-potongan daging seperti ayam maupun udang di dalamnya. Tercampur dengan daun bawang peserta kacang polong maupun potongan buncis kecil-kecil yang kemudian bisa disajikan dengan saus yang rasanya asam manis yang bisa membuat selera anda tergugah
Fuyunghai juga termasuk makanan yang cukup umum bisa anda temukan di berbagai restoran mulai dari restoran kecil maupun restoran yang mewah. Satu porsinya ini biasanya sudah bisa disantap satu keluarga kecil dengan nasi dan lauk lainnya dengan jumlah 5 orang. Sudahkah anda mencobanya.
-
Bakcang
juga merupakan masakan khas chinese. Bahan utama untuk makanan ini terbuat dari beras ketan Di lapisan luarnya. Sebutkan pada bagian dalamnya diisi dengan berbagai makan makanan yang sangat sedap seperti ayam, daging babi ataupun sapi, jamur, kuning telur bebek, cabe rawit, dan lain sebagainya.
Bakcang berbentuk segitiga dan beras ketan yang menjadi pembungkus di bagian luarnya ini juga telah dibumbui dengan ketakwaan dan berbagai bumbu lainnya yang membuatnya sangat wangi. Pada dasarnya hampir semua bakcang berisikan daging, namun tidak menutup kemungkinan ada yang membuat varian halalnya. Untuk itu Anda bisa menanyakan terlebih dahulu sebelum membeli kuliner lezat yang satu ini
-
Ifumie
memakan mie bihun ataupun kuetiaw mungkin sudah biasa, akan tetapi bagi anda penggemar masakan dengan bahan dasar tepung ini maka pilihan makanan ini bisa menjadi salah satu alternatif yang bisa Anda coba. Ifumie memiliki tekstur mie yang agakj sedikit berbeda dengan hidang mie yang biasa anda makan dan temui.
Mie ini berupa mie yang kering atau kremes dan digoreng hingga wangi. Kemudian akan dikirim dengan uang yang sangat kental. Kuah kental ini berisikan siput sayur-sayuran ayam dan bahan serta bumbu lainnya yang membuat aroma menjadi semakin wangi dan menggugah selera untuk disantap. Biasanya Aqua ini dibuat dengan tambahan sedikit tepung sehingga kuahnya mengental dan memberikan Efek Pada saat Anda selesai makan. Makanan yang cocok dimakan pada saat baru selesai dihilangkan karena jika terlalu lama maka uangnya akan mencair dan menjadi kurang sedap.